» » Kandungan Nutrisi berdasarkan Warna Buah dan Sayur

Pembaca :


Penelitian menunjukkan bahwa warna–warna buah dan sayuran menandakan kandungan nutrisi dan fitonutrisi di dalamnya. Karena itu, mari kita simak artikel berikut.

Merah
Mengandung likopen, antosianin. Selain mencegah beberapa jenis kanker, juga melindungi saluran kencing dari infeksi.

Jingga dan Kuning
mengandung karotin, lutein, zeaxanthin, dan flavonoid. Meningkatkan daya tahan tubuh dan mencegah kerusakan syaraf dan mata.

Hijau
mengandung indol dan isotiosianat.Melindungi tulang, gigi, dan fungsi penglihatan. Selain itu juga memiliki kemampuan untuk mencegah munculnya dan penyebaran sel kanker.

Putih
Mengandung alil sulfida. Menurunkan LDL dan risiko penyakit jantung. Juga dapat membunuh H pilori, yaitu bakteri dalam lambung penyebab gangguan pencernaan.

Ungu dan Biru
Mengandung antosianin. Melindungi fungsi syaraf dan menurunkan risiko beberapa jenis kanker termasuk prostat.



Disclaimer
Oyin Ayashi admits that though we try to describe accurately, we cannot verify the exact facts of everything posted. Postings may contain Information, speculation or rumor. We find images from the Web that are believed to belong in the public domain. If any stories or photos that appear on the site are in violation of copyright law, please write in comment box and we will remove the offending section as soon as possible. (Oyiners = Blog reader)

Above article written by Unknown

bean
Hi there!, You just read an article Kandungan Nutrisi berdasarkan Warna Buah dan Sayur . Thank you for visiting our blog. We are really enthusiastic in Blogging. In our personal life we spend time on photography, mount climbing, snorkeling, and culinary. And sometimes We write programming code.
«
Next
Newer Post
»
Next
Older Post

Silakan beri komentar dengan akun facebook Anda