» » » Foto - Foto dari Dunia lain

Pembaca :
Seorang teknisi sedang menguji besarnya nilai Spesific Absorbition Rate (SAR). Yaitu melihat tingkat radiasi elektromagnetik yang diserap oleh jaringan tubuh saat menggunakan ponsel. Ada lima fasilitas laboratorium yang berbeda disini. Laboratorium ini didirikan pada tahun 2007 atas bantuan dari Uni Eropa.



Market Surveillance Laboratories of the Information and Communication Technologies Authority of Turkey, in Ankara.


Sebuah jet tempur Hornet F/A-18C dari skuadron FVA 113 (Strike Fighter Squadron) Melampaui batas kecepatan suara saat sedang melakukan demonstrasi kekuatan udara diatas USS Carl Vinson di Samudra Pasifik .



Sebuah kendaraan Tank K1 milik pasukan Korea Selatan terbakar saat melakukan latihan perang bersama pasukan Amerika di Paju, dekat perbatasan Korea Utara.




Gunung berapi Puyehue di Chili selatan saat meletus dalam kurun waktu setengah abad terakhir. Tampak semburan awan panas dan abu. Menurut kantor geologi setempat, semburan awan panas dan abu ini membentuk cekungan gas hingga 10 km tingginya. Sebanyak 3500 orang dievakuasi akibat bencana ini.




Seorang pedagang Boneka sedang menanti pembeli dipinggir jalan yang terletak di kota Islamabad Pakistan.




Sumber Foto TIME - CNN

:-*:-*:-*






Disclaimer
Oyin Ayashi admits that though we try to describe accurately, we cannot verify the exact facts of everything posted. Postings may contain Information, speculation or rumor. We find images from the Web that are believed to belong in the public domain. If any stories or photos that appear on the site are in violation of copyright law, please write in comment box and we will remove the offending section as soon as possible. (Oyiners = Blog reader)

Above article written by dhea

bean
Hi there!, You just read an article Foto - Foto dari Dunia lain . Thank you for visiting our blog. We are really enthusiastic in Blogging. In our personal life we spend time on photography, mount climbing, snorkeling, and culinary. And sometimes We write programming code.
«
Next
Newer Post
»
Next
Older Post

Silakan beri komentar dengan akun facebook Anda