Profesor Yossi Leshem, direktur Pusat Internasional untuk Studi Migrasi Burung di Universitas Tel Aviv University, mengatakan gerakan burung yang sinkron itu adalah cara untuk mengkomunikasikan lokasi sumber makanan untuk Jalak lainnya, serta menciptakan mekanisme pertahanan terhadap burung pemangsa.







